Penyuluhan Perilaku Hidup Sehat pada Anak di Lingkungan Rukun Warga 16 Kulon Pasar Kelurahan Jember Kidul Kecamatan Kaliwates

Tri Endang Jatmikowato, Christine Wulandari Suryaningrum

Abstract


Pandemi Covid 19 memberikan konsekuensi tersendiri bagi pola kehidupan masyarakat. Filosofi memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menjadia gambaran konkret bahwa pola hidup sehat menjadi keniscayaan yang harus terejawantahkan dalam kehidupan sehari-hari. Penanaman kesadaran pada anak usia dini menjadi hal penting yang harus dilakukan oleh lingkungan, khususnya pada lingkungan keluarga. Memberikan pengetahuan dan pendidikan pola hidup sehat akan berdampak pada kebiasaan anak dalam menjaga dirinya dan lingkungan untuk selalu dalam kondisi bersih. Kontinuesitas stimulus yang diberikan kepada anak oleh lingkungan masyarakat dan keluarga akan menjamin proses penanaman pola hidup sehat memiliki keberhasilan yang baik.  Perilaku hidup bersih dan sehat merupakan perilaku yang dipraktikkan atas dasar kesadaran sebagai hasil pembelajaran yang menjadikan seseorang, keluarga, dan masyarakat mampu menolong dirinya sendiri dibidang kesehatan untuk mewujudkan kesehatan dilingkungannya. Kegiatan ini bertempat di rukun warga 16, dengan mitra kegiatan organisasi Pembina Kesejahteraan Keluarga (PKK).


Keywords


perilaku hidup sehat, lingkungan bersih, anak usia dini

References


Aeni, Nurul. 2021. Pandemi Covid-19: Dampak Kesehatan, Ekonomi dan Sosial. Jurnal Litbang: Media Informasi Penelitian, Pengembangan dan IPTEK. 17(1) pp. 17-34.

Ardityo, A., Purnamasari, V., Sukanto, & Sari, E. (2020). analisis perilaku hidup, bersih dan sehat di era pandemi covid-19. Jendela Olahraga, 5(2).

Asri, I. H. , Lestarini Y., Husni M., Muspita, Z., Hadi Y. A. 2021. Edukasi Pola Hidup Sehat Di Masa Covid-19. Abdi Pupulika. 2(1) pp. 56 – 63.

Direktorat Rehabilitasi Sosial Anak (Diresosa). 2020. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat. Kementerian Sosial Republik Indonesia.

Hardiningrum, A., Fasha, A. H. Z., & Zahroh, C. (2021). Penerapan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Di Masa Pandemi Covid-19. Early Childhood : Jurnal Pendidikan, 5(1).

Kurniati, E., Alfaeni, D. K. N, Andriani, F., 2021. Peran orang tua dalam Mendampingi Anak di Masa Pandemi covid-19. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. 5(1) pp. 241 – 246

Langi, F. M., & Talibandang, F. (2021). Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Pembentukan Kepribadian Anak. Jurnal of Psychology: Humanlight, 2(1).

Limbong, W. S., Girsang, M. L., & Panggabean, R. D. (2020). Sosialisasi Gaya Hidup Sehat Pada Masa Pandemi Covid-19 di Panti Asuhan Talenta Delpita di Medan. Jurnal Abdimas Mutiara, 1(September).

Murfat, Z., Syamsu, R. F., & Susilo, W. (2021). Penyuluhan dan Tatalaksana Etika Batuk Dan Bersin Sebagai Pencegahan Penyakit ISPA di Kabupaten Gowa. Jurnal Pengabdian Kedokteran Indonesia, 2(1). https://doi.org/10.33096/jpki.v2i1.122

Risnawati, A. (2019). Raushan Fikr. Aktualisasi Makna Al-Tuhuru Shatru Al-Iman, 8(2).

Ruspitasari, W. D., Cahyanti, M. M., dan Rosita, P. 2021. Pentingnya Menjaga Kesehatan Ibu dan Anak di Era Pandemi Covid 19di AKBID Sakinah Pasuruan. JPM: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat 2(2) 73 – 78.

Trisnawati, Wahyu , Sugito. 2021. Pendidikan Anak dalam Keluarga Era Covid-19. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. 5(1) pp. 823 – 831.




DOI: https://doi.org/10.32528/mujtama.v3i2.19977

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

Mujtama': Jurnal Pengabdian Masyaraka published by muhammadiyah university of Jember. Jl. Karimata No. 49 Jember 68121 Jawa Timur Indonesia Kotak Pos 104 Telp. 0331-336728 Fax. 0331-337957. ISSN : 2776-6608 (Print) and 2807-8586: (Online)